Cara Mudah Membuat Lampu Baca Portable


Ketika Anda sedang berkemah , bepergian dengan mobil atau tidur di bawah bintang, membaca bisa menjadi suatu tantangan . Sementara headlamp , senter atau lentera mungkin memiliki kekurangan seperti cahaya yang hanya terfokus pada satu tempat dan tidak di semua halaman buku atau cahaya tidak bisa di bagi untuk orang lain. Mari kita ciptakan solusi yang sangat sederhana ini , dengan menciptakan cahaya yang lembut, yang memungkinkan Anda membaca dengan nyaman .


Bahan - bahan :
  • Galon Susu / Jerigen, dibersihkan, 
  • Air  Bersih
  • Headlamp digunakan untuk kegiatan outdoor dan berkemah
Cara Membuat :

  • Mengumpulkan barang yang dibutuhkan . Pastikan bahwa jerigen bersih , untuk menghindari bau.

  • Isi jerigen dengan air bersih . Tutup erat-erat untuk mencegah tumpahan .

  • Pasang headlamp tepat di pertengahan jerigen . Lampu menghadap kedalam.

  • Aktifkan headlamp 

  • Lampu ini cocok digunakan di dalam tenda , kendaraan berkemah, mobil , di atas meja berkemah atau piknik , atau di mana pun Anda membutuhkannya .

  • Cahaya yang dihasilkan jauh lebih lembut pada mata Anda dibanding lampu portabel lainnya dan membuat anda membaca dengan sangat nyaman .

  • Selesai .
 [wikihow]

Demikianlah Cara Mudah Membuat Lampu Baca Portable Mudah - mudah bermanfaat buat sahabat sekalian.


Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan GRATIS via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di tanpaspasi.com
Bagikan Artikel Ini :

Post a Comment

 
Copyright © 2013. Akalgue - "Sendiri Tapi Berkarya, Asing Tapi Memberi" (Abdullah bin Umar)